Filesatu.co.id, BATURAJA |SUASANA penuh kebahagiaan menyelimuti Desa Lubuk Baru, Kecamatan Sosok Buay Rayap, Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), pada Selasa 30 September 2025.
ACARA resepsi pernikahan Vina Binti Muhamad irpani Dengan Fajar .dan sukacita, resefsi berlangsung meriah sangat penuh makna bagi kedua mempelai di kediaman Bapak Muhamad irpani dan Ibu Rusmini dari pihak mempelai wanita.
Acara tersebut dihadiri oleh KUA Sosok Buay Rayap , Kades Sosok Buay Rayap beserta istri , sesepuh agama,toko masyarakat, ketua mudah mudi Bang Donsi Beserta keta gadis Enda Pertiwi dan perangkat Desa Lubuk baru sekaligus ketua panita, Rombongan ibu ibu Desa lubuk baru , mc Bang Ari dan para keluarga, kerabat, sahabat dan masyarakat Desa Lubuk Baru kecamatan Sosok Buay Rayap.
Vina Dan Fajar tampak serasi dan anggun dalam memakai pakaian pengantin adat palembang , memiliki makna filosofis yang mendalam, mencerminkan identitas budaya dan status sosial kedua pasangan pengantin.
Pernikahan adat Palembang dengan pakaian adatnya yang memukau, tidak hanya menjadi perayaan cinta sepasang kekasih, tetapi juga sebuah perayaan warisan budaya yang kaya dan mempesona.
Dalam sambutannya wakil dari pihak mempelai pengantin wanita bapak Akas Sihim DL menyampaikan rasa syukur atas kelancaran acara dan berharap pernikahan kedua mempelai ini dapat membawa kebahagiaan berkah dunia akhirat.
Acara resepsi Tamu undangan juga disuguhi hidangan lezat dari berbagai pilihan menu sudah tersedia oleh panitia seksi prasmanan.
Resepsi pernikahan ini tidak hanya menjadi ajang perayaan cinta antara Vina Dan Fajar tetapi juga mempererat tali silaturahmi antar keluarga besar mempelai pihak laki laki dari jogja karta . Semoga keluarga baru yang terbentuk dapat membangun rumah tangga yang sakinah, mawaddah, warahmah, “Amin ya rabbal alamin”. ***




